Man of the Match Wolverhampton vs Liverpool: Divock Origi
Serafin Unus Pasi | 5 Desember 2021 00:19
Bola.net - Divock Origi terpilih menjadi man of the match pertandingan Wolverhampton vs Liverpool. Pertandingan ini merupakan pertandingan pekan ke-15 EPL yang digelar di Mollineux, Sabtu (4/12/2021) malam.
Di pertandingan ini, Liverpool menargetkan kemenangan. Karena Chelsea terpeleset di pertandingan sebelumnya sehingga jika mereka menang mereka bisa naik ke puncak klasemen.
Namun di laga ini, Liverpool mengalami kebuntuan. Tampil dominan sejak awal, mereka gagal untuk menembus pertahanan sang tuan rumah.
Namun di laga ini Liverpool berhasil menang dengan skor tipis 1-0. Dramatisnya gol ini terjadi di masa injury time.
Mengapa Divock Origi yang jadi man of the match di laga ini? Simak selengkapnya di bawah ini.
Penentu Kemenangan
Di laga ini Origi tidak menjadi starter. Ia masuk di babak kedua menggantikan Jordan Henderson.
Semenjak masuk, ia cukup membantu Liverpool membombardir gawang Wolverhampton. Ada sebanyak tiga tembakan dilepaskan pemain asal Belgia itu.
Tembakan terakhirnya berhasil berbuah gol sehingga Liverpool mengamankan tiga angka di laga ini.
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Wolverhampton vs Liverpool: 0-1
Liga Inggris 4 Desember 2021, 23:55 -
Mau Luis Diaz, Chelsea dan Liverpool Harus Bayar Segini
Liga Inggris 4 Desember 2021, 21:30 -
Data dan Fakta Premier League: Wolverhampton vs Liverpool
Liga Inggris 4 Desember 2021, 09:03 -
Cari Striker Baru, Liverpool Lirik Karim Benzema?
Liga Inggris 4 Desember 2021, 05:40 -
Prediksi Wolverhampton vs Liverpool 4 Desember 2021
Liga Inggris 3 Desember 2021, 18:03
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39