Man of the Match Leicester vs Arsenal: Eddie Nketiah
Richard Andreas | 24 September 2020 04:06
Bola.net - Eddie Nketiah layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Leicester City vs Arsenal, putaran ketiga Carabao Cup 2020/21, King Power Stadium, Kamis (24/9/2020) dini hari WIB.
Arsenal memetik kemenangan 2-0. Gol pertama Arsenal lahir lewat bunuh diri Christian Fuchs di menit ke-57, lalu Eddie Nketiah menutupnya dengan gol di menit ke-90.
Hasil ini mengantar pasukan Mikel Arteta ke babak 16 besar, dan akan menghadapi pemenang duel Lincoln City vs Liverpool.
Gol Nketiah
Performa Nketiah sebagai penyerang sentral patut diacungi jempol. Dia boleh jadi hanya mencetak satu gol, tapi gol ini krusial.
Golnya tiba di menit ke-90 untuk mengunci kemenangan Arsenal, juga tiba di momen penting untuk mengakhiri perlawanan Leicester yang mulai bangkit di 10 menit akhir.
Whoscored memberikan rating 7,5 untuk Nketiah, tertinggi di antara pemain lain di pertandingan ini.
Sumber: Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eh Copot, Copot! Kiper Arsenal Alex Runarsson Pernah Bikin Blunder Lawan Timnas Indonesia
Liga Inggris 23 September 2020, 21:46 -
4 Pemain Arsenal yang Bisa Singkirkan Leicester City dari Carabao Cup
Liga Inggris 23 September 2020, 18:20 -
4 Pemain Kunci Leicester City untuk Kalahkan Arsenal di Carabao Cup
Liga Inggris 23 September 2020, 15:21 -
6 Pemain yang Buat Arsenal Menyesal Setelah Dijual, Termasuk Harry Kane
Editorial 23 September 2020, 13:35 -
Kejutan, Lionel Messi Ternyata Sempat Tergoda Pindah ke Arsenal
Liga Spanyol 22 September 2020, 19:57
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40