Man of the Match Chelsea vs Leeds United: Mason Mount
Ari Prayoga | 12 Desember 2021 00:55
Bola.net - Mason Mount terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Premier League 2021/22 yang mempertemukan Chelsea versus Leeds United, Sabtu (11/12/2021).
Chelsea memenangi laga ini dengan skor 3-2. Gol Raphinha disamakan oleh Mason Mount sebelum kemudian Jorginho membawa Chelsea berbalik unggul. Pemain pengganti, Joe Gelhardt sempat menyamakan skor menjadi 2-2.
Ketika skor imbang sepertinya akan menjadi hasil akhir laga ini, Jorginho muncul menjadi pahlawan kemenangan Chelsea lewat golnya dari titik putih.
Performa Apik Mason Mount
Mason Mount tampil impresif dengan mencatakan dua tembakan tepat sasaran, dan akurasi umpan hingga 89 persen plus satu umpan kunci.
Selain itu, Mount juga tercatat sekali melakukan dua dribble sukses dan berkontribusi dalam bertahan dengan melepas dua tekel.
Klasemen Premier League
Sumber: Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Mola TV Chelsea vs Leeds United Hari Ini, 11 Desember 2021
Liga Inggris 11 Desember 2021, 18:02 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Leeds United
Liga Inggris 11 Desember 2021, 09:03 -
Kepa Arrizabalaga Bangkit, Layak Jadi Starter Chelsea?
Liga Inggris 11 Desember 2021, 06:40 -
Bikin Gol Dulu tapi Gagal Menang, Bukan Chelsea Banget!
Liga Inggris 11 Desember 2021, 06:20 -
Hanya 3 Kali Menang dari 7 Pertandingan, Chelsea Mulai Bermasalah?
Liga Inggris 11 Desember 2021, 06:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39