Man of the Match Arsenal vs Leeds United: Eddie Nketiah
Ari Prayoga | 8 Mei 2022 22:28
Bola.net - Eddie Nketiah terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Premier League 2021/22 pekan ke-36 yang mempertemukan Arsenal versus Leeds United, Minggu (8/5/2022) malam WIB.
Arsenal memenangi laga ini dengan skor 2-1. Dua gol kemenangan The Gunners diborong oleh Nketiah di awal babak pertama. Leeds sendiri sempat memperkecil ketinggalan berkat gol Diego Llorente.
Berkat hasil ini, Arsenal semakin kokoh di peringkat empat klasemen dengan poin 62. Sementara itu, Leeds melorot ke posisi 18 alias masuk ke zona degradasi dengan poin 34.
Efektivitas Eddie Nketiah
Kerja keras Nketiah di awal laga membuatnya bisa memotong penguasaan bola dari Illan Meslier yang berbuah gol pembuka Arsenal sebelum mencetak gol keduanya lima menit kemudian,
Nketiah terbilang tampi sangat efektif pada laga ini. Dua golnya lahir dari dua tembakan tepat sasaran yang ia lepaskan pada pertandingan ini.
Tak cuma itu, Nketiah juga mencatatkan akurasi umpan hingga 93 persen dan lima kali memenangi duel dengan pemain lawan.
Klasemen Premier League
Sumber: Premier League
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Arsenal vs Leeds United 8 Mei 2022
Liga Inggris 7 Mei 2022, 12:01 -
Arsenal Coba Telikung PSG untuk Transfer Ousmane Dembele
Liga Inggris 6 Mei 2022, 18:40 -
Resmi, Arsenal Perpanjang Kontrak Mikel Arteta
Liga Inggris 6 Mei 2022, 15:47 -
Tolak MU dan Arsenal, Paulo Dybala Bakal Gabung Klub Ini
Liga Inggris 5 Mei 2022, 01:30
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40