Man City dan Arsenal Intip Peluang Datangkan Barrios
Editor Bolanet | 4 Juli 2013 14:33
Munculnya konflik tersebut memancing perhatian klub-klub Eropa yang menginginkan talentanya. Sebelum pergi ke Asia, Barrios dikenal sebagai tukang gedor yang cukup tajam di Bundesliga bersama Borussia Dortmund.
Talksport melaporkan bahwa dua klub elite Premier League, dan Manchester City dikabarkan tengah mengintip kesempatan untuk mendapatkan Barrios. Selain keduanya, Werder Bremen juga tertarik memulangkan pemain yang memiliki paspor Argentina tersebut ke Bundesliga.
Dengan usia yang masih 28 tahun serta kualitas yang dimilikinya, tentu adalah keuntungan besar apabila mereka berhasil mendapatkan Barrios dengan harga murah seperti yang dilakukan Galatasaray ketika merekrut Drogba.
Barrios sendiri telah mengindikasikan keinginannya untuk kembali merumput di Eropa dalam sejumlah wawancara dengan media lokal. [initial]
(ts/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Pertimbangkan Comot Gareth Barry
Liga Inggris 3 Juli 2013, 15:15 -
Toure: Saya Masih Salah Satu Defender Terbaik di Inggris
Liga Inggris 3 Juli 2013, 15:00 -
Transfer Kolarov Menuju Juve Terancam Batal
Liga Italia 3 Juli 2013, 14:20 -
Hari Pertama Pellegrini di City, Tur Keliling Kantor Baru
Bolatainment 3 Juli 2013, 14:04 -
City Pasang Nama Fred Sebagai Alternatif Cavani
Liga Inggris 3 Juli 2013, 12:55
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39