Man City Belum Menyerah Kejar Juara Premier League
Editor Bolanet | 27 Februari 2016 04:10
City saat ini berada di posisi ke-4 klasemen sementara. Dari 26 pertandingan yang sudah dimainkan, City baru mengoleksi 47 poin. Tertinggal enam poin dari Leicester City yang berada di puncak klasemen.
Kendati dalam kondisi masih tertinggal, Pellegrini tetap optimis menatap peluang juara musim ini. Musim ini berbeda dengan musim-musim sebelumnya, ujar Pellegrini.
Kami masih memiliki 36 poin dari pertandingan yang belum kami mainkan. Kami terpaut enam poin dari tim yang berada di puncak klasemen, tapi kami tidak akan menyerah. Kami akan terus berjuang hingga pertandingan terakhir, imbuhnya.
Pellegrini menambahkan bahwa moral skuadnya untuk memburu gelar Premier League akan meningkat andai pada pekan ini mereka bisa mengalahkan Liverpool di final Piala Liga (Capital One Cup).
Memenangkan gelar pada bulan ini bisa membuat tim ini mendapat tambahan rasa percaya diri dan dorongan moril untuk lebih baik dan mendapatkan gelar di kompetisi lainnya, tutup pelatih asal Chile. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Dambakan Treble
Liga Inggris 26 Februari 2016, 23:23 -
Kompany Incar Treble di Manchester City
Liga Inggris 26 Februari 2016, 17:40 -
Milner Tak Menyesal Tinggalkan Manchester City
Liga Inggris 26 Februari 2016, 17:20 -
Benatia: Keputusan Guardiola Buat Pemain Bayern Kaget
Liga Eropa Lain 26 Februari 2016, 16:20 -
Keane Kirim Kritik Pedas untuk Yaya Toure
Liga Inggris 26 Februari 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39