Madrid Takkan 'Ganggu' De Gea di Januari
Editor Bolanet | 28 Desember 2015 07:47
De Gea hampir mendarat di Bernabeu musim panas silam, usai Madrid memutuskan untuk merelakan Keylor Navas dan memberi sejumlah uang pada Setan Merah. Namun kesepakatan batal, usai timbul masalah administrasi dan FIFA menganggap transfer sang kiper tidak sah.
Namun rupanya hal itu tak membuat Madrid menyerah. Klub La Liga diklaim akan mengajukan kembali tawaran senilai 40 juta poundsterling atau sama dengan yang mereka ajukan di musim panas lalu. Meski demikian, Los Merengues dipastikan takkan 'mengganggu' sang pemain di sepanjang bursa Januari.
De Gea dan United sendiri tengah mengalami masa sulit, usai mereka tak pernah menang di tujuh laga terakhir dan menelan empat kekalahan beruntun.
Malam nanti, tim asuhan Louis van Gaal akan menghadapi Chelsea di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Belum Menyerah Kejar David de Gea
Liga Spanyol 27 Desember 2015, 18:09 -
Mudik ke Wales, Bale Kejutkan Bocah Penderita Kanker
Bolatainment 27 Desember 2015, 14:14 -
Kroos: Kesuksesan Adalah DNA Real Madrid
Liga Spanyol 27 Desember 2015, 12:51 -
Kembali ke Madrid dari Liburan, Benitez Dicemooh di Bandara
Open Play 27 Desember 2015, 10:44 -
Kroos: Madrid Akan Jadi Lebih Baik Lagi
Liga Spanyol 27 Desember 2015, 04:36
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39