Madrid Sodorkan Penawaran untuk N'Golo Kante
Rero Rivaldi | 10 April 2017 11:20
Bola.net - - Gelandang , N'Golo Kante, belum lama ini mencuat sebagai salah satu target utama Real Madrid, menurut laporan yang beredar di Inggris.
Sosok berusia 26 tahun dianggap banyak suporter dan pakar sebagai salah satu gelandang bertahan terbaik dunia, dan hingga kini nilai pasarnya terus naik sejak ia mendarat di Inggris pada 2015 silam.
Awalnya ia sempat membantu Leicester City memenangkan Premier League di 2015/16, sebelum akhirnya pindah ke Stamford Bridge dan membawa The Blues di ambang gelar juara dengan tujuh laga tersisa.
Performa Kante tak lantas luput dari pengamatan tim lain, dan menurut laporan Daily Star, Los Blancos amat ingin mendapatkan jasanya, dengan bermodal dana transfer senilai 51 juta poundsterling.
Kante juga memainkan peran krusial di timnas Prancis, usai kini mencatatkan 15 caps sejak melakukan debut di timnas dan membantu mereka lolos ke final Euro 2016 di musim panas.
Chelsea sendiri akan bermain melawan Manchester United di Old Trafford akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ganggu Liverpool Dalam Perburuan Kiper Muda Udinese
Liga Inggris 9 April 2017, 16:18 -
Conte: Saya Tak Mencium Aroma Juara
Liga Inggris 9 April 2017, 15:27 -
Kontribusi Langka N'Golo Kante untuk Chelsea
Liga Inggris 9 April 2017, 14:07 -
Costa: Bermain dengan Hazard Terasa Indah
Liga Inggris 9 April 2017, 06:00 -
Pujian Dari Conte Untuk Tim dan Marcos Alonso
Liga Inggris 9 April 2017, 04:23
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39