Lupakan Striker, Conte Fokus Datangkan Bek
Editor Bolanet | 25 Agustus 2016 10:45
Tim asuhan Antonio Conte sebelumnya diperkirakan akan menjadi salah satu klub paling sibuk di bursa transfer musim panas dan mereka berulangkali disebut akan mendaratkan satu bomber anyar.
Namun usai gagal dalam usaha mendatangkan Alvaro Morata dan Romelu Lukaku, Conte kini siap melepas usahanya untuk memburu striker lagi. Dan menurut Telegraph, manajer Italia bakal fokus untuk membeli satu bek anyar bagi The Blues.
Alessio Romagnoli masuk dalam daftar teratas bek yang ia incar, dan mereka tengah terlibat negosiasi dengan AC Milan.
Andai mereka gagal mendapatkan pemain berusia 21 tahun, bek , Nikola Maksimovic, akan menjadi target berikutnya. Conte juga kabarnya tertarik pada Ricardo Rodriguez dan Stephan Lichtsteiner.
Namun siapapun yang datang, pastinya aktivitas belanja Chelsea masih belum akan berakhir dalam waktu dekat. [initial]
(tele/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Ingin Mario Pasalic dari Chelsea, Libatkan Romagnoli?
Liga Italia 24 Agustus 2016, 22:25 -
Chelsea dan Tottenham Pantau Wilfred Ndidi
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 21:53 -
Loftus-Cheek: Bagus Chelsea Tak Main di Liga Champions
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 20:35 -
Bintang Muda Chelsea Ini Senang Dengan Posisi Barunya
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 19:42 -
Fantastis, Ini Tawaran Pamungkas Chelsea Untuk Romagnoli
Liga Italia 24 Agustus 2016, 18:53
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23