Lupakan Kekalahan Atas Liverpool, Tottenham Buru Tiga Poin
Editor Bolanet | 12 September 2014 21:56
Buruknya pertahanan Spurs yang mengakibatkan kekalahan itu berniat dihapus oleh sang manajer. Utamanya karena Sunderland menanti di matchday keempat akhir pekan ini.
Pochettino menyadari tak mudah menghadapi Sunderland di Stadium of Light. Tapi sekali lagi ia memfokuskan diri pada performa timnya sendiri.
Penting untuk selalu siap dan fokus pada apa yang kami lakukan, kami masih terus memperbaiki diri dalam mengusung filosofi kami.
Ini adalah dua pekan yang sulit, tapi kami siap untuk kembali bermain, menampilkan pertandingan yang bagus. Kami mengharapkan penampilan yang lebih baik dibanding saat lawan Liverpool dan meraih tiga poin. ujar mantan manajer Southampton itu pada tottenhamhotspur.com.
Duel ini akan dimainkan pada hari Sabtu 13 September pukul 21.00 WIB. [initial]
Update Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
EPL 2014/15 Matchday 4: Sunderland vs Tottenham
Liga Inggris 11 September 2014, 09:44 -
Dipinjamkan Inter, Alvarez Siap Beri Bukti di Sunderland
Liga Inggris 11 September 2014, 02:25 -
Vertonghen Tak Lama Lagi Perpanjang Kontrak di Tottenham
Liga Inggris 9 September 2014, 22:14 -
Pelanggan Terbaru Barca; Stoke City
Liga Inggris 8 September 2014, 02:16 -
Pulih, Walcott Bidik Laga Kontra Spurs
Liga Inggris 7 September 2014, 14:43
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39