Lumat Norwich, Giggs Ikuti Moyes Atau Fergie?
Editor Bolanet | 27 April 2014 06:58
Dua gol dari Wayne Rooney dan dua gol lagi dari Juan Mata memastikan kemenangan telak dibukukan Giggs pada awal karirnya sebagai manajer - meski mungkin cuma sebagai caretaker. Namun hasil tersebut tak menjamin karirnya bakal berjalan mulus.
Sebagai catatan, David Moyes yang baru saja dipecat Setan Merah juga membukukan kemenangan telak empat gol (4-1 atas Swansea City) pada debut resminya di Premier League. Namun ia toh akhirnya tak bisa menghindari keterpurukan tim dan dilengserkan lebih dini dari jabatannya.
Meski demikian, ia bisa juga menjelma menjadi legenda sebagaimana Sir Alex Ferguson. Manajer kharismatik asal Skotlandia itu pun memenangi poin pertamanya sebagai manajer Setan Merah, dalam laga kontra Norwich (0-0) pada November 1986 silam.
Jadi menurut Anda akan ke arah mana takdir menuntun Giggsy? (infst/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kluivert Susul Van Gaal ke Old Trafford?
Liga Inggris 26 April 2014, 19:08 -
Evra: Giggs Beri Inspirasi Pemain United
Liga Inggris 26 April 2014, 17:31 -
United Bantah Sepakat Ikat Van Gaal
Liga Inggris 26 April 2014, 17:08 -
Van Gaal Setuju Tangani Man United Musim Depan
Liga Inggris 26 April 2014, 15:30 -
Fergie Siap Siaga Beri Bantuan, Giggs Nyaman
Liga Inggris 26 April 2014, 14:14
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39