Lumat Midtjyland, Van Gaal Sanjung Memphis Depay
Editor Bolanet | 26 Februari 2016 18:40
Manajer asal Belanda amat terkesan dengan performa yang ditunjukkan oleh Memphis Depay, yang tampil luar biasa dan mencetak satu gol di pertandingan tersebut.
Saya amat bahagia untuknya, tutur Van Gaal pada Tribal Football, ketika ditanya mengenai kesulitan yang ditunjukkan oleh Depay sejak ia pindah dari PSV di musim panas.
Ia membutuhkan pertandingan seperti ini. Ia bermain dengan fantastis. Ia bisa bermain dengan cara yang fantastis. Jadi mungkin ini adalah titik balik untuknya, Anda tidak akan pernah tahu.
Saya berharap dari lubuk hati yang paling dalam, namun kita harus melihat pertandingan melawan Arsenal, yang akan dimainkan dengan level berbeda nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Varane, Mourinho Pesan Marc Bartra ke MU
Liga Inggris 25 Februari 2016, 23:11 -
MU Latah Buru Federico Bernardeschi
Liga Italia 25 Februari 2016, 23:05 -
Schweinsteiger Balas Kritik Oliver Kahn
Piala Eropa 25 Februari 2016, 21:15 -
Lima Hari Lagi Schweinsteiger Bisa Berjalan
Liga Inggris 25 Februari 2016, 21:11 -
Cari Manajer Anyar Untuk Timnas Inggris, FA Lirik Mourinho
Liga Inggris 25 Februari 2016, 20:01
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40