Lukaku Starter Chelsea vs Arsenal: 60 Menit, Cuma 1 Shot, Masih Konsisten Jadi Patung
Gia Yuda Pradana | 21 April 2022 09:21
Bola.net - Chelsea dipaksa bertekuk lutut oleh Arsenal di Stamford Bridge, Kamis (21/4/2022). Pertandingan Premier League itu berkesudahan 4-2 untuk kemenangan Arsenal. Striker Chelsea, Romelu Lukaku lagi-lagi tampil mengecewakan.
Dua gol Chelsea dicetak oleh Timo Werner (17') dan Cesar Azpilicueta (32'). Sementara itu, empat gol Arsenal dicetak oleh Eddie Nketiah (13', 57'), Emile Smith Rowe (27'), dan Bukayo Saka (91-penalti).
Manajer Chelsea, Thomas Tuchel memainkan Lukaku dari menit awal. Dipasang sebagai starter, striker Belgia itu gagal memberikan kontribusi yang signifikan.
Lukaku hanya mencatatkan 1 shot. Itu pun tidak on target. Dia akhirnya digantikan Kai Havertz di menit 60 ketika Chelsea berada dalam kondisi tertinggal 2-3.
Lukaku hanya mencetak dua gol dalam 11 penampilan terakhirnya untuk Chelsea di semua kompetisi. Dua gol itu semuanya dia cetak di ajang Piala FA, yakni masing-masing satu gol kontra Luton dan Middlesbrough.
Fans Chelsea tentu saja kecewa dengan kekalahan di Derby London ini. Mereka juga kecewa dengan Lukaku yang konsisten main buruk hampir di setiap penampilannya sejak beberapa bulan terakhir.
Dari awal ngeliat Lukaku, Sarr, Christensen jadi starter aja dah gak yakin
Fans Chelsea udah was-was dari awal
Mainnya lawak
Lukaku starter itu aja udah aneh banget
Kenapa ya?
Dah salah dari awal
Kontribusinya mana?
Dia loh gak ngapa-ngapain
Konsisten kok konsisten jadi patung
Beneran udah jadi kartu mati
Mana orangnya mana?
Jual aja, balikin Tammy Abraham
Dia itu udah jadi Maguire versi penyerang
Setuju gak?
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Thomas Tuchel Habis Kata-kata Soal Performa Chelsea: Saya Tak Punya Solusinya
- Arsenal Hancurkan Chelsea di Stamford Bridge, Arteta: Malam yang Luar Biasa!
- From Hero to Zero: Azpilicueta Cetak Gol, Lalu Blunder, Blunder Lagi, dan Marah ke Fans
- Rapor Pemain Arsenal Saat Bungkam Chelsea: Eddie Nketiah Luar Biasa, Bukayo Saka Istimewa
- Chelsea 2-4 Arsenal, Thomas Tuchel Salahkan Lapangan Stamford Bridge
- Liverpool vs MU: 5-0 + 4-0 = 9-0, Sebuah Penindasan Terhadap yang Lemah
- Kumpulan Meme Liverpool vs Manchester United: Makanlah Sikit, Nanti Sakit
- Liverpool 4-0 MU: Harry Maguire, Tidak Ada yang Tahu Dia Ada di Pihak Mana
- Marcus Rashford, Masih Niat Main Untuk Manchester United Gak Sih?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Liga Inggris: Chelsea vs Arsenal Hari Ini, 21 April 2022
Liga Inggris 20 April 2022, 23:30 -
Link Live Streaming Chelsea vs Arsenal, Kamis 21 April 2022 di Mola TV
Liga Inggris 20 April 2022, 22:00 -
Jadwal dan Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Mola TV, 21 April 2022
Liga Inggris 20 April 2022, 20:48 -
Jadwal dan Link Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Mola TV, 21 April 2022
Liga Inggris 20 April 2022, 18:33
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39