Lukaku Siap Bermain di Klub Terbaik Eropa
Editor Bolanet | 30 Maret 2016 17:00
Hal tersebut diakui sudah sesuai dengan prediksi agen Lukaku, Mino Raiola. Sang agen mengaku tak terkejut dengan penampilan pemain asal Belgia itu. Menurutnya, Lukaku saat ini sudah siap untuk menerima tawaran dari klub lain. Lukaku siap bermain di salah satu klub terbaik Eropa.
Lukaku akan tetap menjadi kuat. Saya tidak terkejut dengan penampilannya, buka Raiola.
Semua tergantung pada kerja keras dan keberuntungannya. Dia sudah siap untuk bermain di klub terbaik Eropa. Dia sangat penting bagi sepakbola dan memiliki talenta yang besar, sambungnya.
Lukaku musim ini sudah mencetak 18 gol dari 29 pertandingan di Premier League. Hal tersebut membuat pemain 22 tahun membuat Manchester United, Juventus dan Arsenal hingga Real Madrid antri untuk bisa mendapatkan jasanya pada musim depan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pukul Jerman, Blind Puji Inggris Istimewa
Piala Eropa 29 Maret 2016, 23:23 -
MU Akan Kejar Matt Ritchie di Musim Panas
Liga Inggris 29 Maret 2016, 22:32 -
Sheringham Ingin Rooney Duet Dengan Kane
Piala Eropa 29 Maret 2016, 22:18 -
Ibrahimovic Diprediksi Gabung Manchester United
Liga Inggris 29 Maret 2016, 21:53 -
Martial Ingin Van Gaal Posisikan Dirinya di Tengah
Liga Inggris 29 Maret 2016, 21:39
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39