Lukaku Merasa Beruntung Ada Eto'o
Editor Bolanet | 28 Oktober 2014 01:50
Mengaku tak terkejut dengan dua gol Eto'o, Lukaku merasa beruntung bisa satu tim dengan striker berpengalaman asal Kamerun itu. Baginya, Eto'o adalah salah satu striker papan atas dunia.
Saya sangat beruntung bisa bekerja dengan seorang pemain yang permainannya saya saksikan saat saya masih kecil.
Saya merasa diberkati bisa bekerja dengan beberapa striker-striker hebat dan sekarang saya kembali bekerja dengan striker hebat lainnya. Eto'o selalu ingin membantu saya untuk menjadi yang terbaik. Saya harap bisa menjadi salah satu yang terbaik. tutur mantan striker Chelsea itu pada evertonfc.com.
Hingga matchday kesembilan Premier League, Lukaku menorehkan empat gol dan Eto'o tiga gol. Ketajaman keduanya akan kembali dibutuhkan oleh The Toffees yang menjamu Swansea akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Southampton Mulai Menatap Liga Champions
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 23:45 -
Courtois: Chelsea Sulit Dikejar
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:59 -
Redknapp: Liverpool Fokus Saja ke Lini Belakang Ketimbang ke Balotelli
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:58 -
Lichtsteiner ke Arsenal, Juventus Incar Widmer?
Liga Italia 27 Oktober 2014, 22:42 -
Matic Senang Chelsea Tetap Pertahankan Unbeaten
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:33
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39