Lukaku Ingin Bungkam Kritik dengan Trofi
Rero Rivaldi | 27 Februari 2018 09:10
Bola.net - - Romelu Lukaku menyatakan bahwa satu-satunya cara paling efektif untuk menghilangkan kritik adalah dengan membawa Manchester United memenangkan trofi.
Pemain Belgia sudah menjadi top skorer Setan Merah sejak dibeli dari Everton di musim panas. Namun ia sempat dikritik karena mengalami kering gol di sepanjang akhir tahun lalu dan kerap tampil mengecewakan di laga-laga besar.
Namun Lukaku mampu memberi pembuktian usai pekan lalu ia mencetak satu gol kala United menang 2-1 atas Chelsea di Old Trafford.
Ketika ditanya apa yang dibutuhkan agar dirinya mendapat respek yang ia inginkan, sang pemain menyatakan di Sky Sports: Jika saya menang. Saya ingin menjadi juara. Selama saya menjadi juara dan membantu tim saya menang, saya akan benar-benar puas.
Sebagai pemain, saya tidak bermain untuk trofi individu. Saya kira ada banyak pemain besar yang kita puja di sepakbola modern adalah pemain yang sudah memenangkan sesuatu dan saya ingin menjadi seperti mereka.
United kini akan bersiap menghadapi Crystal Palace di pertandingan tandang Premier League tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lukaku: Saya Tidak Pernah Dengarkan Kritik
Liga Inggris 26 Februari 2018, 23:34 -
Menurut Mourinho, Liverpool Tetap Lawan Yang Spesial
Liga Inggris 26 Februari 2018, 22:51 -
Jika Ingin Bebas Kritikan, Lukaku Harus Dengarkan Saran Carragher
Liga Inggris 26 Februari 2018, 22:17 -
Tandang ke Anfield, Kaki Evra Alami Cedera Mengerikan
Liga Inggris 26 Februari 2018, 21:52 -
Drinkwater: Semua Pemain Merasa Kecewa
Liga Inggris 26 Februari 2018, 19:33
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39