Louis van Gaal Puji Kinerja Tim Medis Manchester United
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 15:34
Phil Jones dikonfirmasi akan absen dalam tiga pekan ke depan dalam pertandingan Manchester United usai didiagnosis oleh dokter tim Steve McNally. Penyebabnya, Jones mengalami minor thrombosis.
Itu sangat aneh karena dia merasa aneh pada betisnya sepanjang pekan dan dia tetap berlatih, tapi kami memiliki dokter yang sangat bagus. Saya pikir karena dokter inilah yang menemukan minor thrombosis, ujarnya.
Kami tak mengambil resiko, jadi kami menemui dokter spesialis di rumah sakit sebagai opsi kedua. Spesialis mengatakan kami punya cara penanganan medis yang baru dan kami harus tetap mengistirahatkannya selama tiga pekan dan memantaunya, tandasnya.
Tanpa Phil Jones, Pelatih Louis van Gaal memainkan Daley Blind sebagai tandem Chris Smalling di jantung pertahanan saat melawan Tottenham.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Ungkap Salah Satu Alasan Di Maria Gagal di MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 19:23 -
Smalling Janjikan Banyak Kemenangan Bagi Fans MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 18:26 -
Usai Kalahkan Tottenham, MU Tatap Villa
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 17:33 -
Selangkah Lagi Pedro Akan Berseragam MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 15:38 -
Galeri 9 Agustus 2015, 12:21
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39