Louis van Gaal Bahagia Dengan Kontrak Baru Young
Editor Bolanet | 7 Agustus 2015 16:51
Seperti diketahui, Young baru saja diumumkan telah menyepakati kontrak baru dengan durasi tiga tahun. Kontrak baru itu membuatnya akan bertahan di Old Trafford hingga 2018.
Musim lalu Young merupakan andalan utama Louis van Gaal. Young juga berperan besar membawa Manchester United finish di empat besar klasemen akhir.
Kami sangat senang bahwa Young telah menandatangani kontrak baru. Ashley Young adalah pemain yang sangat multi fungsi, ujar Van Gaal.
Dia bermain sebagai bek sayap dengan kepercayaan diri hebat dan berkembang di sayap sepanjang musim lalu. Young selalu sangat profesional dan keberadaannya begitu hebat di ruang ganti, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Incaran MU dan Arsenal Pilih Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:01 -
Chadli: Spurs Siap Untuk Lawan Manchester United
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 20:59 -
PSG Resmi Dapatkan Angel Di Maria
Liga Champions 6 Agustus 2015, 20:25 -
Rooney Bangga Ditunjuk Van Gaal Jadi Kapten MU
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 19:47 -
Carragher Sebut Schneiderlin Bisa Jadi Yaya Toure-nya Arsenal
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 18:08
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39