Lontarkan Hinaan Kasar, Pardew Mohon Maaf Pellegrini
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 08:10
Rekaman televisi menunjukkan bahwa Pardew menghina Pellegrini dengan mengatakan: 'Shut your noise you f****g old c**t'
Usai pertandingan berakhir, Pardew langsung meminta maaf melalui media.
Saya tahu apa yang saya katakan dan saya meminta maaf atas komentar tersebut. Saat itu keadaan sedang panas dan itulah kata-kata yang mudah dilontarkan bagi kami para manajer. Saya sudah meminta maaf dan saya beruntung ia menerimanya, tutur Pardew menurut laporan The Mirror.
Belum jelas apakah Pardew akan mendapat sanksi dari FA mengenai ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: City Bawa Tiga Poin Dari St James' Park
Liga Inggris 12 Januari 2014, 23:12 -
'Skuat Man City Saat Ini Jadi Favorit Juara EPL'
Liga Inggris 12 Januari 2014, 19:28 -
Adam Johnson Mulai Incar Tempat Walcott di Brasil
Piala Dunia 12 Januari 2014, 18:38 -
Pellegrini Ungkap Masa Lalu di Real Madrid
Liga Inggris 12 Januari 2014, 12:45 -
Inilah Alasan Pellegrini Terima Tawaran Man City
Liga Inggris 12 Januari 2014, 12:19
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39