Liverpool Tunjuk Henderson Jadi Wakil Kapten
Editor Bolanet | 16 September 2014 05:05
Hal itu berarti Liverpool membutuhkan sosok pemimpin baru untuk bisa menjadi pelapis bagi Steven Gerrard. Kepergian Agger ke Brondby membuat Liverpool harus menunjuk satu pemain untuk menjadi wakil kapten.
Liverpool akhirnya memilih Jordan Henderson sebagai wakil Gerrard. Mantan gelandang Sunderland itu dinilai memiliki jiwa kepemimpinan sekaligus peran yang besar di Liverpool.
Jordan adalah sosok yang mewakili jiwa Liverpool, sebagai tim maupun klub. Dia dan Steven Gerrard adalah teladan untuk berperilaku di lapangan dan di luar lapangan. Ini soal cara hidup mereka, cara berlatih mereka dan cara bekerja mereka, tegas manajer Liverpool Brendan Rodgers kepada situs resmi klub.
Penunjukan ini merupakan bukti bahwa kerja keras bisa membuahkan sukses. Henderson sempat dianggap sebagai flop di Liverpool dan nyaris ditukarkan dengan Clint Dempsey yang kala itu membela . (lfc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Sudah Mata-matai Ludogorets
Liga Champions 15 September 2014, 23:42 -
Galeri: Persiapan The Reds Ladeni Ludogorets
Open Play 15 September 2014, 23:29 -
Rodgers Targetkan Liverpool Lolos Fase Grup
Liga Champions 15 September 2014, 23:18 -
Souness: Liverpool Bisa Tembus Semifinal Liga Champions
Liga Champions 15 September 2014, 22:39 -
Preview: Liverpool vs Ludogorets, Ingin Comeback Manis
Liga Champions 15 September 2014, 21:14
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39