Liverpool Tertarik Datangkan Petr Cech
Editor Bolanet | 20 April 2015 15:12
Dilansir oleh The Sun, Liverpool sangat tertarik dengan sosok Petr Cech, namun mereka tidak bersedia memenuhi permintaan harga yang dipatok Jose Mourinho di angka 10 juta Pounds. Karena itulah The Reds akan berusaha mendaratkan Cech dengan status pinjaman.
Penjaga gawang Liverpool, Simon Mignolet sendiri sebenarnya menunjukkan peningkatan performa. Namun inkonsistensi permainan ditengarai membuat Brendan Rodgers ingin mencari penjaga gawang yang berpengalaman, dan pilihan tersebut jatuh pada sosok Petr Cech.
Untuk merekrut Cech, The Reds harus bersaing dengan klub rival yang juga menginginkan jasanya, Arsenal.
Jose Mourinho yang sebelumnya dikabarkan tidak merestui kepergian Cech ke Arsenal baru-baru ini diketahui telah memberikan restu kepada sang pemain untuk hijrah ke London Utara. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terry Lega Wayne Rooney Jadi Gelandang Lawan Chelsea
Liga Inggris 19 April 2015, 19:33 -
Pelukan Juan Mata Pada Pemain Chelsea di Stamford Bridge
Open Play 19 April 2015, 19:19 -
David Moyes Akui Wayne Rooney Nyaris Gabung Chelsea
Liga Inggris 19 April 2015, 18:31 -
Hazard Senang Golnya ke Gawang MU Menangkan Chelsea
Liga Inggris 19 April 2015, 18:30 -
Neville: Chelsea Bermain Seperti Tim Juara
Liga Inggris 19 April 2015, 18:20
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40