Liverpool Telikung Arsenal Dapatkan Bernard?
Editor Bolanet | 27 Juli 2013 12:30
The Gunners sebelumnya diklaim sudah mencapai kesepakatan untuk menggaet pemain 20 tahun itu. Namun menurut SportsDirect News, kini mereka disalip The Reds setelah manajer Arsenal, Arsene Wenger mengaku belum adanya kesepakatan dengan sang pemain.
Atletico Mineiro sendiri disebut siap melego Bernard andai tawaran senilai 22 juta poundsterling masuk ke meja mereka. Dan kini Liverpool tampak lebih siap mengajukan tawaran tersebut ketimbang Arsenal.
Minat Arsenal tampaknya teralihkan dengan upaya mereka memboyong Luis Suarez. Liverpool ngotot tak merelakan striker asal Uruguay itu dan mereka sudah menunjukkan posisinya dengan menolak dua tawaran klub asal London utara tersebut. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Munich dan Liverpool Incar Taider
Liga Champions 26 Juli 2013, 19:20 -
Liverpool Tegaskan Tekad Pertahankan Suarez
Liga Inggris 26 Juli 2013, 18:32 -
'Suarez Takkan Buat Arsenal Jadi Juara'
Liga Inggris 26 Juli 2013, 18:01 -
Madrid Menepi Uber Suarez, Liverpool Beri Deadline Arsenal
Liga Inggris 26 Juli 2013, 16:24 -
Johnson: Luis Suarez Jadi Bagian Pondasi Baru Liverpool
Liga Inggris 26 Juli 2013, 14:50
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39