'Liverpool Sulit Cetak Gol Karena Luis Suarez Hengkang'
Editor Bolanet | 26 April 2015 22:50
Suarez tampil cemerlang di musim lalu dengan mencetak 31 gol sehingga mengantarkan Liverpool menempati posisi runner up di Premier League dengan mengemas total 101 gol. Situasi kemudian berubah total ketika pemain asal Uruguay itu dijual ke di musim panas.
Pasukan Brendan Rodgers kesulitan tampil garang di musim ini dan baru mencetak total 47 gol di liga. Puncheon menilai kehilangan Suarez merupakan alasan kunci penampilan Liverpool menurun.
Kehilangan Luis Suarez jelas faktor besar [di balik kurangnya gol], kata Puncheon kepada Sky Sports News.
Tapi bukan hanya [gol] hubungan Daniel Sturridge dan Raheem Sterling berarti banyak poin juga.
Kurang tajamnya lini depan Liverpool terlihat saat mereka ditahan imbang tanpa gol oleh West Brom di The Hawthorns.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: West Brom 0 vs 0 Liverpool
Liga Inggris 25 April 2015, 23:08 -
Ini Jurus Liverpool Agar Kovacic Tak Dicaplok Barcelona
Liga Inggris 25 April 2015, 18:39 -
Buru Depay, Liverpool Selangkah di Depan Manchester United
Liga Inggris 25 April 2015, 17:47 -
Rodgers Out, 69% Fans Liverpool Mau Jurgen Klopp
Liga Inggris 25 April 2015, 13:56 -
Rodgers, Alasan Utama Origi Gabung Liverpool
Liga Inggris 25 April 2015, 01:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39