Liverpool Segera Lepas Mamadou Sakho?
Editor Bolanet | 23 Agustus 2016 12:10
Masa depan Sakho di Anfield sendiri tengah menjadi pertanyaan setelah sang pemain bertindak onar beberapa waktu yang lalu. Sakho disebut melakukan tindakan indispliner selama berada di tur pra musim Liverpool di Amerika Serikat sehingga ia harus dipulangkan lebih dahulu ke Inggris.
Menurut laporan yang dilansir Telegraph, Liverpool tengah mempertimbangkan untuk melepas Sakho sebagai pemain pinjaman dalam waktu dekat ini. Dilepasnya Sakho memiliki tujuan agar sang pemain dapat memulihkan cederanya di tempat lain tanpa mengganggu aktifitas klub.
Selain itu Telegraph juga menyebut bahwa pelatih Jurgen Klopp lebih suka untuk menjajal dua bek barunya pada musim panas ini, Ragnar Klavan dan Joel Matip. Oleh karenanya Sakho diberi kesempatan untuk membuktikan diri di klub lain sebelum menjadi starter kembali bagi Liverpool.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Ingin Jendela Transfer Segera Tutup
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 22:06 -
Ballack: Liverpool Musim Ini Akan Lebih Baik
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 17:59 -
Ditanya Kenapa Bisa Kalah Dari Burnley, Wijnaldum Ikut Bingung
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 15:48 -
Inzaghi: Bisakah Balotelli ke Lazio?
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 12:50 -
Liverpool Layangkan Tawaran Perdana Untuk Paredes
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 12:49
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39