Liverpool Resmi Rekrut Kolo Toure
Editor Bolanet | 29 Mei 2013 01:00
Mantan pemain Arsenal tersebut akan mendarat di Anfield ketika kontraknya bersama City berakhir. Kedatangan Toure di kubu The Reds tentunya akan membuat skuad Brendan Rodgers memiliki pilihan baru di lini pertahanan.
Liverpool pada hari ini menyatakan bahwa telah sepakat dengan Kolo Toure untuk bergabung dengan klub pada tanggal satu Juli mendatang, sebuah pernyataan resmi klub seperti yang dilansir ESPN.
Sementara itu, Toure yang saat ini telah berusia 32 tahun tersebut menjadi bagian penting dari skuad Arsenal. Bergabung dengan The Gunners pada 2002, Toure menuju City di tahun 2009. Didapuk menjadi kapten The Citizens, pemain asal Pantai Gading tersebut mempersembahkan gelar FA Cup dan Premier League di bawah asuhan Roberto Mancini. (esp/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tawarkan Kontrak Baru Kepada Vidal
Liga Champions 28 Mei 2013, 22:30 -
Barca Bebaskan Thiago Tentukan Nasibnya
Liga Champions 28 Mei 2013, 20:59 -
Suporter Man City Balas Ucapan Selamat Tinggal Mancini
Bolatainment 28 Mei 2013, 18:30 -
Demi Juve, Kolarov Rela Pangkas Gaji
Liga Italia 28 Mei 2013, 14:51 -
Cavani: Real, Chelsea, City? Saya Hanya Pikirkan Napoli
Liga Italia 28 Mei 2013, 12:40
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39