Liverpool Naikkan Tawaran Jadi 12 Juta untuk Dapatkan Clyne
Editor Bolanet | 25 Juni 2015 10:26
Berdasarkan laporan dari Daily Express, Liverpool telah menyiapkan dana 12,5 juta pounds. Satu bulan lalu, Soton menolak tawaran sebesar 9 juta pounds.
Tim asuhan Ronald Koeman telah mendatangkan Cedric Soares dari Sporting Lisbon. Hal ini seolah menjadi tanda Clyne pasti akan hengkang meninggalkan The Saints.
Brendan Rodgers sangat mengharapkan Clyne untuk mengatasi masalah pada posisi bek kanan. Glen Johnson yang biasanya berada di posisi tersebut dipastikan hengkang dan Jon Flanagan pun masih menderita cedera panjang.
Selain mengejar Clyne, Liverpool masih berharap mendapatkan pemain depan Aston Villa, Christian Benteke, yang memiliki Release clause sebesar 32,5 juta pounds.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Penampakan Pertama Firmino Dengan Jersey Liverpool
Open Play 24 Juni 2015, 23:58 -
Vogel: Emre Can Tak Gagal di Bayern
Liga Eropa Lain 24 Juni 2015, 23:21 -
Berger Desak Liverpool Datangkan Striker Kelas Dunia
Liga Inggris 24 Juni 2015, 23:04 -
Start Lamban, Rodgers Hadapi Ancaman Pemecatan
Liga Inggris 24 Juni 2015, 22:46
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39