Liverpool Memang Pernah Coba Boyong Joey Barton
Editor Bolanet | 28 September 2016 18:30
Houllier memulai karirnya sebagai manajer di Liverpool pada tahun 1998. Ia terus menukangi klub Merseyside itu sampai tahun 2004.
Di saat manajer asal Prancis itu menukangi The Reds, ternyata ia pernah mencoba untuk mendatangkan Barton. Saat itu gelandang yang dikenal temperamental tersebut bermain bagi Manchester City. Akan tetapi, entah mengapa transfer itu gagal terwujud.
Itu benar, jawab Houllier kala ditanya terkait ketertarikannya pada Barton di ajang Soccerex tahun ini.
Saya tidak tahu mengapa kami tidak bisa mengontraknya, ada sesuatu, namun kami berusaha untuk mengontraknya, ya, itu benar. Ia menjadi pemain yang bagus, kadang-kadang sedikit kurang disiplin, tapi itu tidak apa-apa, terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Houllier: Semua Pemain Wajib Contoh Ronaldo
- Houllier: Liverpool Sudah Layak Jadi Juara Premier League
- MU Bukan Lagi Klub, tapi Sebuah Perusahaan
- Eks Bos Liverpool: Biaya Transfer Pogba Bisa Jadi Masalah untuk Pemain
- Houllier: PSG Juga Bisa Juara di Premier League
- Houllier: Mirip Cantona, Tempat Ibrahimovic Bukan di Premier League
- Houllier: Klopp Pendukung Sejati Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Jadi Salah Satu Pemain Idola Gabriel Jesus
Liga Italia 27 September 2016, 22:43 -
Gabriel Jesus Akui Dirinya Seorang Milanisti
Liga Italia 27 September 2016, 22:11 -
Hasrat Celtic Bikin Manchester City Frustasi
Liga Champions 27 September 2016, 22:11 -
Sevilla Ramaikan Perburuan Kessie
Liga Spanyol 27 September 2016, 15:12 -
Sagna: Manchester City Tak Boleh Remehkan Celtic
Liga Champions 27 September 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Korea Selatan vs Oman 20 Maret 2025
Tim Nasional 20 Maret 2025, 06:12 -
Mateo Retegui Cedera, Absen Bela Timnas Italia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 06:11 -
Prediksi Jepang vs Bahrain 20 Maret 2025
Tim Nasional 20 Maret 2025, 06:10 -
Prediksi Australia vs Indonesia 20 Maret 2025
Tim Nasional 20 Maret 2025, 06:08 -
Prediksi Arab Saudi vs China 21 Maret 2025
Tim Nasional 20 Maret 2025, 06:05 -
Jay Idzes: Calon Pengganti Francesco Acerbi di Inter Milan
Liga Italia 20 Maret 2025, 05:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56