Liverpool Ikut-ikutan Incar Pastore

Editor Bolanet | 30 November 2013 00:44
Liverpool Ikut-ikutan Incar Pastore
Javier Pastore. (c) AFP
- dikabarkan turut memanaskan persaingan untuk mendapatkan Javier Pastore pada Januari nanti. Sebelumnya AS Roma dan telah mengutarakan ketertarikannya terhadap playmaker Paris Saint-Germain itu.

The Reds tengah serius memantau pemain itu setelah Ia dikabarkan merasa tak betah bermain di . Brendan Rodgers mencari gelandang kreatif baru untuk mengamankan posisi empat besar di Premier League.

Sementara pihak Roma dikabarkan telah menemui pemain 24 tahun itu untuk menawarkan kembali bermain di . Pastore pun bisa saja tetap bermain di Ligue 1 sebab Lyon juga sedang memonitor situasinya.

Pastore di beli PSG dari pada tahun 2011 lalu dengan harga 40 juta euro. Bersama ia telah tampil sebanyak sembilan kali di semua ajang kompetisi musim ini.
 (ts/ada)