Liverpool Ikut Dekati Ghoulam di Napoli
Rero Rivaldi | 16 Oktober 2017 14:35
Bola.net - - dikabarkan sudah mengadakan kontak untuk coba memboyong pemain , Faouzi Ghoulam, di Januari mendatang, menurut laporan yang beredar di Prancis.
Ghoulam, kini berusia 26 tahun, sudah lama menjadi pemain reguler di Napoli sejak bergabung dengan tim Serie A di 2014, namun pemain Aljazair sudah sering dikaitkan dengan rencana transfer ke Premier League.
Chelsea dan Manchester City sempat disebut tertarik dengan Ghoulam, namun Liverpool diyakini sudah menunjukkan sinyal kuat akan minat terhadap sang bek kiri.
L'Equipe mengatakan bahwa tim Merseyside sudah sempat menyatakan status bek yang dianggap sebagai salah satu terbaik Eropa tersebut.
Namun demikian, disebutkan bahwa Napoli dengan cepat menolak pendekatan tersebut dan berniat untuk mempertahankan Ghoulam hingga musim kompetisi berakhir.
Kontrak pemain Aljazair di Napoli akan habis di akhir musim 17/18, dan negosiasi berjalan lambat dalam beberapa pekan belakangan.
Selain itu, diyakini bahwa Ghoulam sendiri juga terbuka dengan ide bermain di Inggris.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Siap Bikin Kecewa Liverpool dengan Rebut Van Dijk
Liga Spanyol 15 Oktober 2017, 20:35 -
Mudah Bagi Klopp Coret Chamberlain di Liverpool
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 07:00 -
Liverpool Disebut Darurat Striker
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 06:20 -
Klopp: Lukaku Harusnya Dikartu Merah
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 06:00 -
MU Dicap Ketakutan Hadapi Liverpool di Anfield
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 05:40
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39