'Liverpool Harus Ubah Gaya Main Bila Benteke Datang'
Editor Bolanet | 7 Juli 2015 17:06
Nama penyerang Aston Villa tersebut memang sangat santer dikaitkan kepindahannya ke Anfield. Bahkan laporan terbaru mengatakan Benteke meminta secara langsung kepada Villa untuk melepasnya ke Liverpool.
Dan Barnes mengatakan bahwa gaya bermain The Reds saat ini akan membuat Benteke kesulitan sehingga pelatih Brendan Rodgers harus mengubah gaya permainan tim demi Benteke.
Liverpool harus beradaptasi dengan cara mereka bermain untuk menyesuaikan dengan Benteke. Saat mereka bermain dengan Raheem Sterling dan Coutinho, mereka bermain lewat umpan-umpan dari tengah dan selalu ingin mencetak gol yang sempurna, ujarnya.
Dengan Benteke, anda membawa bola melebar dan kemudian ke kotak penalti, anda butuh untuk sedikit lebih bermain langsung. Bila dia datang, itu akan membutuhkan perubahan besar dalam cara bermain Liverpool, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lucas Leiva: Liverpool Harus Memulai Musim Dengan Baik
Liga Inggris 6 Juli 2015, 16:06 -
Liverpool Resmi Tunjuk Sean O'Driscoll Sebagai Asisten Pelatih
Liga Inggris 6 Juli 2015, 15:27 -
Madrid Siap Lepas Illarramendi, Liverpool Girang
Liga Spanyol 6 Juli 2015, 15:19 -
Hector Bellerin Kembali ke Arsenal Siap Hadapi Musim Baru
Liga Inggris 6 Juli 2015, 14:37 -
Tolak Chelsea & Arsenal, Benteke Mantap Pilih Liverpool
Liga Inggris 6 Juli 2015, 14:29
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39