'Liverpool Harus Juara Premier League Demi Steven Gerrard'
Editor Bolanet | 2 April 2014 20:51
Liverpool berada di jalur yang tepat untuk mewujudkan mimpi Sturridge tersebut. Pasalnya The Reds saat ini memimpin klasemen sementara dengan keunggulan dua poin dari Chelsea yang berada di posisi kedua.
Dan menurut Sturridge, dirinya dan rekan setimnya akan memberikan segalanya untuk memenangkan Premier League demi sang kapten.
Tidak ada seorang pun yang lebih tepat selain Stevie untuk mengangkat trofi, ujarnya.
Jika kami juara, Stevie benar-benar layak mendapatkannya. Dia harus memenangkan Premier League karena semua yang telah dia lakukan untuk klub. Semua pemain di tim ini akan melakukan yang terbaik untuk membantunya meraih target tersebut, tandasnya. (tsr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Liverpool Punya Semangat Menangkan Premier League
Liga Inggris 1 April 2014, 22:21 -
Carragher: Lupakan Chelsea Dan City, Liverpool Akan Juara
Liga Inggris 1 April 2014, 22:04 -
Eks Blues Ini Tak Menganggap Peluang Juara Chelsea Habis
Liga Inggris 1 April 2014, 19:14 -
Premier League Team of The Week (Pekan ke-32)
Editorial 1 April 2014, 19:07 -
Guardiola Puji Performa Gemilang Liverpool
Liga Champions 1 April 2014, 16:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39