Liverpool Gilas Southampton: Menang Telak Terus, Jota Lebih Baik dari Ronaldo

Aga Deta | 28 November 2021 00:53
Liverpool Gilas Southampton: Menang Telak Terus, Jota Lebih Baik dari Ronaldo
Pemain Liverpool Thiago Alcantara (kiri) merayakan gol ke gawang Southampton bersama Sadio Mane dalam lanjutan Premier League, Sabtu (27/11/2021) malam WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Liverpool berhasil meraih kemenangan ketika menjamu Southampton pada pekan ke-13 Premier League 2021/22. The Reds menang 4-0 di Anfield, Sabtu (27/11/2021) malam WIB.

Diogo Jota tampil cemerlang dengan memborong dua gol dalam pertandingan ini. Sementara itu, Thiago Alcantara dan Virgil van Dijk masing-masing menyumbang satu gol.

Advertisement

Berkat kemenangan tersebut, Liverpool menduduki peringkat kedua klasemen dengan koleksi 28 poin. Sedangkan Southampton berada di posisi ke-14 dengan torehan 14 poin.

Laga Liverpool vs Southampton memunculkan beragam reaksi di media sosial Twitter. Berikut ini beberapa di antaranya.

4 dari 11 halaman

Jota Lebih Baik dari Ronaldo

5 dari 11 halaman

Penyerang Liverpool Terlalu Subur

6 dari 11 halaman

Premier League Punya Liverpool

7 dari 11 halaman

Nyesek Deh

8 dari 11 halaman

Jangan Menangan Dong

9 dari 11 halaman

Kok Gampang Banget?

10 dari 11 halaman

Rambut Baru Bikin Hoki