Liverpool Gagal Dapatkan Konoplianka
Editor Bolanet | 1 Februari 2014 08:55
Konoplianka sejatinya dikabarkan sudah menjalani tes medis. Namun, dilansir Sky Sports, proses transfernya kandas karena Presiden Dnipro Ihor Kolomoyskyi membatalkan negosiasi di detik-detik terakhir meski Liverpool telah bersedia menebus release clause-nya yang sebesar £15 juta.
Konoplianka, yang mencetak gol ke gawang Inggris di Wembley dalam kualifikasi Piala Dunia 2014, pun dipastikan tetap memperkuat Dnipro untuk saat ini.
Bagi The Reds, ini merupakan kegagalan mereka yang kesekian di bursa Januari 2014 setelah sebelumnya ditelikung Chelsea terkait transfer Mohamed Salah.
Kini, Liverpool gagal mendapatkan winger yang oleh manajer Brendan Rodgers dianggap bisa mendongkrak kekuatan timnya demi mewujudkan ambisi lolos ke Liga Champions musim depan. [initial]
Baca Juga:
- Rodgers: Tak Ada Perkembangan, Konoplyanka Target Tunggal
- Tahu Liverpool Butuh, Dnipro Tahan Harga Konoplyanka
- Konoplyanka Terkejut Liverpool Serius Dekati Dirinya
- Liverpool Naikkan Tawaran Buat Konoplyanka
- 14 Pemain Aktif Dengan Pengabdian Terlama
- Rekor Transfer Gelandang Spanyol
- 8 Keistimewaan Juan Mata
- Rekor Transfer Gelandang Serang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
John Terry Buat Situasi Politik Ukraina Memanas
Bolatainment 3 Januari 2014, 07:14 -
Thuram Senang Sakho Ulang Prestasinya
Piala Dunia 22 November 2013, 15:27 -
Lawan Dortmund, Ribery Dipastikan Absen
Liga Eropa Lain 21 November 2013, 19:28 -
EDITORIAL: Prancis, Bukti Aktual Keajaiban Sepak Bola
Editorial 21 November 2013, 15:40 -
Stoichkov: Kekalahan Ukraina Atas Prancis Adalah Perampokan
Piala Dunia 21 November 2013, 13:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39