Liverpool Cuma Diunggulkan Sedikit di Atas MU
Editor Bolanet | 17 Oktober 2016 00:14
Musim ini, untuk pertama kalinya Liverpool dan Man United akan saling bersua di pentas Premier League. Mereka akan melakoni pertandingan matchday 8 tersebut di markas The Reds, Anfield.
Alonso lantas dimintai prediksinya tentang hasil akhir pertandingan tersebut. Ia menyebut peluang kedua tim untuk menang sejatinya cukup berimbang. Namun ia sedikit mengunggulkan Jordan Henderson cs untuk bisa mengalahkan Zlatan Ibrahimovic cs.
Ini jenis pertandingan yang bisa dimenangkan siapa pun. Mungkin Liverpool berada di posisi yang lebih baik dan mungkin favorit, tapi itu tidak masalah, cetusnya pada situs resmi The Reds.
United masih memiliki pemain-pemain yang hebat dan tim yang bagus. Laga ini sangat penting bagi mereka karena mereka tidak ingin kesenjangan (antara mereka dengan pemimpin klasemen) menjadi lebih lebar. Ini akan menjadi salah satu laga yang bagus untuk Ditonton, serunya. [initial]
Baca Juga:
- MU Datang ke Anfield Untuk Menang
- Blind Minta Mourinho Eksploitasi Keunggulan Fisik Pemain MU
- Alonso: Ini Laga Penting Bagi Liverpool dan MU
- Alonso Sebut Permainan Liverpool Enak Dilihat
- Sadio Mane Merasa Benar Tolak MU dan Gabung Liverpool
- Alonso: Henderson Tunaikan Tugasnya Dengan Bagus
- Klopp Akan Hindari Permainan Fisik Pemain MU
- Sanjungan Alonso Untuk Henderson
- Chelsea dan Liverpool Berebut Dapatkan Neves
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Resmi Perpanjang Kontrak Kiper Cadangannya
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 23:59 -
Alonso: Ini Laga Penting Bagi Liverpool dan MU
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 23:47 -
Sadio Mane Merasa Benar Tolak MU dan Gabung Liverpool
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 22:45 -
Klopp Akan Hindari Permainan Fisik Pemain MU
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 22:03 -
Griezmann Akan Singkirkan Rooney dari MU?
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 19:43
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39