Liverpool Bersinar, Rooney Tersiksa
Editor Bolanet | 12 Maret 2014 21:51
Berbeda dengan musim-musim sebelumnya, nasib United dan Liverpool memang berbalik drastis. United kini tampil tak konsisten dan terlempar dari posisi empat besar. Di lain pihak, The Reds tampil atraktif, haus gol dan kini bahkan bisa bersaing merebut gelar Premier League.
Melihat Manchester City, dan terutama Liverpool, menjalani musim ini dengan baik, sangatlah sulit bagi saya, keluhnya pada Inside United.
Tak nyaman rasanya ketika kami tahu bahwa kami sebenarnya bisa bersaing merebut gelar juara, namun kami tak bisa melakukannya. Namun, artinya kami harus meningkatkan performa kami dan bangkit kembali karena kami sudah merasakan betapa tak nyamannya perasaan tersebut, sambungnya.
United dan Liverpool sendiri akan saling berhadapan pada hari Minggu (16/3) ini di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sakho dan Lucas Siap Diturunkan Lawan United
Liga Inggris 11 Maret 2014, 22:49 -
Isyaratkan Bertahan, Chiellini Bikin United Gigit Jari
Liga Italia 11 Maret 2014, 19:49 -
'Coret Man United Dari Perburuan Gelar'
Liga Inggris 11 Maret 2014, 19:06 -
Acuhkan United, Hummels Idamkan Barca
Liga Spanyol 11 Maret 2014, 18:27 -
Premier League Team of The Week (Pekan ke-29)
Editorial 11 Maret 2014, 18:09
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39