Liverpool Akan Boyong Mina dari Barca
Dimas Ardi Prasetya | 12 Mei 2018 00:55
Bola.net - - Manajer Liverpool Jurgen Klopp dikabarkan akan berusaha untuk memboyong bek Barcelona Yerry Mina musim depan.
Bek asal Kolombia itu dibeli oleh Barca pada musim dingin 2018 kemarin. Ia didatangkan dari klub Brasil Palmeiras.
Akan tetapi pelatih Blaugrana Ernesto Valverde tak sering memainkan bek jangkung itu. Valverde hanya memainkannya sebanyak empat kali saja di semua ajang kompetisi.
Valverde kemudian disebut memiliki rencana untuk Mina pada musim depan. Ia ingin meminjamkannya agar bisa mendapat pengalaman bermain di Eropa.
Menurut kabar dari El Chiringuito, kabar itu mendapatkan respon dari Liverpool. Mereka berminat untuk mendatangkan bek 23 tahun itu ke Anfield musim panas nanti.
Kabarnya ada juga sejumlah tim lain yang juga mengincar servis MIna. Di antaranya adalah Sevilla, Valencia, Villarreal dan Celta Vigo. Akan tetapi Liverpool diklaim jadi yang terdepan dari semua klub itu.
Mina terakhir kali bermain pada pertandingan melawan Villarreal awal pekan ini. Ia memberikan assist untuk gol Ousmane Dembele dan membantu timnya menang 5-1.
Liverpool sendiri sebelumnya diprediksi bakal mendatangkan pemain baru di sektor bek tengah. Selain itu mereka juga disebut akan mendatangkan pemain di sektor kiper dan gelandang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coutinho Sama Sekali Tak Menyesal Sudah Gabung Barcelona
Liga Spanyol 11 Mei 2018, 16:00 -
Diincar Barca, Wonderkid Ajax Ini Minta Bantuan Raiola
Liga Spanyol 11 Mei 2018, 15:37 -
Atletico Juara Liga Europa, Griezmann Tak Akan Ke Barcelona
Liga Spanyol 11 Mei 2018, 15:19 -
Barcelona Menuju Rekor Tak Terkalahkan Dalam Semusim
Liga Spanyol 11 Mei 2018, 14:15 -
Jika Cari Pengganti Iniesta, Barcelona Lakukan Kesalahan Besar
Liga Spanyol 11 Mei 2018, 14:00
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39