Link Siaran Langsung Liga Inggris: Arsenal vs Crystal Palace di Vidio, 20 Januari 2024
Serafin Unus Pasi | 18 Januari 2024 19:34
Bola.net - Siaran langsung Liga Inggris 2023/2024 matchweek 21 atau pekan ke-21 bakal menghadirkan laga menarik antara Arsenal vs Crystal Palace pada Sabtu (20/1/2024) pukul 19.30 WIB melalui layanan OTT Vidio.
Arsenal bakal menjamu Crystal Palace di Emirates Stadium dalam lanjutan laga pekan 21 Premier League musim ini. Saat ini sang tuan rumah tengah mengejar poin kemenangan demi bisa kembali ke posisi tiga besar klasemen.
Sebelumnya, dalam tiga laga terakhirnya di Liga Inggris 2023/2024 Arsenal tak satu pun mendapatkan kemenangan. The Gooners hanya bermain imbang melawan Liverpool (1-1) dan menelan dua kekalahan saat berjumpa West Ham (0-2) dan Fulham (1-2).
Dalam pertandingan terakhir mereka beberapa waktu di ajang Piala FA, tim asuhan Mikel Arteta harus takluk dari Liverpool dengan skor 2-0. Menatap laga nanti, tentunya Arsenal ingin bangkit dari keterpurukan dalam bebera waktu terakhir.
Sementara itu, Crystal Palace saat ini juga membutuhkan poin kemenangan demi bisa nik posisi klasemen. The Eagles saat ini menempati posisi 14 klasemen sementara dengan raihan 21 poin.
Pertandingan keduanya pun dipastikan bakal berlangsung sengit di atas lapangan. Berikut adalah jadwal dan link siaran langsung Liga Inggris 2023/2024 matchweek 21 antara Arsenal vs Crystal Palace.
Jadwal dan link siaran langsung
Sabtu, 20 Januari 2024
Arsenal vs Crystal Palace, pukul 19.30 WIB
Link siaran langsung Arsenal vs Crystal Palace dengan klik tautan di sini.
Nonton Liga Inggris di Vidio
Itu dia jadwal dan link streaming pertandingan Premier League matchweek 21 antara Arsenal kontra Crystal Palace pekan ini. Nonton siaran langsung Liga Inggris hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier Diamond untuk nonton berbagai macam tayangan olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris sepuasnya bebas iklan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Tipe Striker yang Dibutuhkan oleh Arsenal
Liga Inggris 17 Januari 2024, 15:01 -
Arsenal Dianggap Lebih Berpeluang Juara Liga Champions Ketimbang Premier League
Liga Inggris 17 Januari 2024, 14:39 -
Wahai Arsenal, Ivan Toney Kemahalan!
Liga Inggris 17 Januari 2024, 14:18
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40