Link Live Streaming Tottenham vs Arsenal
Yaumil Azis | 12 Juli 2020 20:30
Bola.net - Duel seru pekan ke-35 Premier League yang mempertemukan dua raksasa London, Tottenham dan Arsenal, akan terjadi pada hari Minggu (12/7/2020) malam nanti. Pertandingan ini bisa disaksikan lewat live streaming di Mola TV.
Pertemuan pertama antara kedua tim ini berlangsung pada bulan September lalu di Emirates Stadium. Pertandingan tersebut hanya menghasilkan kedudukan imbang 2-2.
Untuk edisi kali ini, Tottenham akan bertindak sebagai tuan rumah di markas kebanggaannya, Tottenham Hotspur Stadium. Sayangnya, mereka sedang dalam kondisi yang kurang baik sebab baru saja ditahan imbang Bournemouth.
Untungnya situasi Arsenal juga tidak bisa dikatakan apik. Skuat besutan Mikel Arteta itu hanya bermain imbang 1-1 kala menjamu Leicester City pada pekan sebelumnya.
Link Live Streaming
Pertandingan: Tottenham vs Arsenal
Hari, Tanggal: Minggu, 12 Juli 2020
Jam Kick-off: 22.30 WIB
Live: Mola TV
Live streaming Tottenham vs Arsenal bisa diakses dengan mengklik tautan berikut ini.
Prakiraan Susunan Pemain
Tottenham (4-3-3): Lloris; Davies, Alderweireld, Sanchez, Aurier; Lo Celso, Winks, Sissoko; Heung-Min, Kane, Moura.
Pelatih: Jose Mourinho.
Info skuad: Dier (skorsing), Foyth (cedera), Tanganga (cedera).
Arsenal (3-4-3): Martinez; Kolasinac, Luiz, Mustafi; Tierney, Xhaka, Ceballos, Bellerin; Aubameyang, Lacazette, Saka.
Pelatih: Mikel Arteta.
Info skuad: Nketiah (skorsing), Ozil (meragukan), Martinelli (meragukan), Leno (cedera), Pablo Mari (cedera), Chambers (cedera).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Tottenham vs Arsenal
Liga Inggris 11 Juli 2020, 15:02 -
Prediksi Tottenham vs Arsenal 12 Juli 2020
Liga Inggris 11 Juli 2020, 15:01 -
Bad Mood, Mourinho Ngacir Dari Sesi Konferesi Pers
Open Play 10 Juli 2020, 22:47 -
Tottenham vs Arsenal, Arteta Sebut Mourinho Masih Manajer Kelas Dunia
Liga Inggris 10 Juli 2020, 22:14
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40