Link Live Streaming Premier League Newcastle vs Arsenal di Vidio, Siaran Langsung SCTV
Gia Yuda Pradana | 4 November 2023 22:30
Bola.net - Newcastle akan melawan Arsenal pada pekan ke-11 Premier League 2023/2024. Laga Newcastle vs Arsenal di St James' Park ini dijadwalkan kick-off Minggu, 5 November 2023, jam 00:30 WIB, live di SCTV dan Champions TV 5, serta live streaming di Vidio.
Tengah pekan kemarin, Newcastle dan Arsenal meraih hasil yang berbeda di babak 16 besar EFL Cup/Carabao Cup. Newcastle lolos, sedangkan Arsenal kandas.
Newcastle lolos berkat kemenangan impresif 3-0 atas Manchester United di Old Trafford. Newcastle menang melalui gol-gol Miguel Almiron, Lewis Hall, dan Joe Willock. Bagi mereka, itu adalah pembalasan buat kekalahan pahit di final edisi sebelumnya.
Di lain pihak, Arsenal harus tersingkir setelah kalah di markas West Ham. Arsenal kalah 1-3. Gol semata wayang Arsenal dalam laga itu dicetak oleh Martin Odegaard.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Newcastle vs Arsenal
Kompetisi: Premier League/Liga Inggris
Pertandingan: Newcastle vs Arsenal
Stadion: St James' Park
Hari, tanggal: Minggu, 5 November 2023
Jam: 00.30 WIB
Live: SCTV, Champions TV 5
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Head to Head Newcastle vs Arsenal
5 Pertemuan Terakhir
07-05-2023 Newcastle 0-2 Arsenal (Premier League)
04-01-2023 Arsenal 0-0 Newcastle (Premier League)
17-05-2022 Newcastle 2-0 Arsenal (Premier League)
27-11-2021 Arsenal 2-0 Newcastle (Premier League)
02-05-2021 Newcastle 0-2 Arsenal (Premier League).
5 Pertandingan Terakhir Newcastle (S-M-K-S-M)
08-10-23 West Ham 2-2 Newcastle (Premier League)
21-10-23 Newcastle 4-0 Palace (Premier League)
26-10-23 Newcastle 0-1 Dortmund (Liga Champions)
28-10-23 Wolverhampton 2-2 Newcastle (Premier League)
02-11-23 MU 0-3 Newcastle (EFL Cup).
5 Pertandingan Terakhir Arsenal (M-S-M-M-K)
08-10-23 Arsenal 1-0 Man City (Premier League)
21-10-23 Chelsea 2-2 Arsenal (Premier League)
25-10-23 Sevilla 1-2 Arsenal (Liga Champions)
28-10-23 Arsenal 5-0 Sheffield (Premier League)
02-11-23 West Ham 3-1 Arsenal (EFL Cup).
Statistik Pralaga Newcastle vs Arsenal
- Newcastle cuma menang 1 kali dalam 11 laga terakhir vs Arsenal di semua kompetisi (M1 S1 K9).
- Newcastle tak terkalahkan dalam 6 laga terakhir di Premier League (M4 S2 K0).
- Newcastle selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 laga terakhir di Premier League.
- Arsenal belum terkalahkan di Premier League musim ini (M7 S3 K0), sudah mencetak 23 gol dan baru kebobolan 8.
- Arsenal 3 kali clean sheet dalam 4 laga tandang terakhir di Premier League.
- Arsenal menang 8 kali dalam 10 laga tandang terakhir vs Newcastle di Premier League (M8 S0 K2).
- Arsenal 9 kali clean sheet dalam 10 laga terakhir vs Newcastle di semua kompetisi.
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Berapa Gol yang Bersarang di Gawang MU Musim Ini? Banyak!
Liga Inggris 3 November 2023, 08:36 -
Singkirkan MU di Carabao Cup, Eddie Howe Beri Komentar Menohok Ini
Liga Inggris 3 November 2023, 06:05 -
Mentalitas Pemain Manchester United Nol Besar
Liga Inggris 3 November 2023, 01:20 -
Old Trafford, Dulu Teater Mimpi dan sekarang Cuma Jadi Teater Zonk
Liga Inggris 3 November 2023, 00:26 -
Legenda Newcastle: Manchester United Bapuk Bener Dah!
Liga Inggris 2 November 2023, 23:23
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39