Link Live Streaming Burnley vs Manchester City di Mola TV, 4 Februari 2021
Dimas Ardi Prasetya | 3 Februari 2021 22:01
Bola.net - Manchester City akan menjajal kekuatan Burnley di matchday 22 Premier League 2020-21 di Turf Moor, Kamis (04/02/2021) dini hari WIB. Pertandingan ini bisa Anda saksikan melalui layanan streaming di Mola TV.
Tiga poin di Turf Moor adalah target absolut bagi Manchester City.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-10, City menghabisi Burnley 5-0 di Etihad Stadium. City menang telak lewat gol-gol Benjamin Mendy dan Ferran Torres, serta hat-trick Riyad Mahrez.
Di laga terakhirnya, Burnley ditaklukkan tuan rumah Chelsea 0-2. Sementara itu, City menjinakkan sang tamu Sheffield United 1-0 melalui gol tunggal Gabriel Jesus.
City saat ini memiliki 44 poin, unggul tiga poin atas peringkat 2 Manchester United. Pasukan Josep Guardiola juga masih punya tabungan satu laga.
City perlu terus berlari guna menghindari kejaran Manchester United, Liverpool, dan tim-tim lain di bawah mereka. Untuk itu, Burnley wajib dikalahkan.
Link Live Streaming Burnley vs Manchester City
Jadwal pertandingan Premier League Burnley vs Manchester City di Mola TV.
Pertandingan: Burnley vs Manchester City
Stadion: Turf Moor
Hari, Tanggal: Kamis, 4 Februari 2021
Jam kick-off: 01.00 WIB
Live Streaming: Mola TV
Link live streaming: Klik Tautan Ini
Perkiraan Susunan Pemain
Burnley (4-4-2): Pope; Pieters, Mee, Tarkowski, Lowton; McNeil, Cork, Westwood, Brady; Barnes, Wood.
Pelatih: Sean Dyche.
Info skuad: Barnes (meragukan), Taylor (meragukan), Brownhill (meragukan).
Manchester City (4-3-3): Ederson; Cancelo, Dias, Stones, Walker; Gundogan, Rodri, Bernardo Silva; Sterling, Torres, Mahrez.
Pelatih: Josep Guardiola.
Info skuad: De Bruyne (cedera), Ake (cedera), Aguero (meragukan).
Baca Juga:
- Manchester United atau Manchester City? Ini Saran Gareth Barry untuk Jack Grealish
- MU 9-0 Southampton dan Deretan Pesta Gol di Premier League Musim Ini
- Rahasia Arsenal Bangkit Usai Terpuruk? Arteta: Lihat Saja Man City
- Rencana Besar AC Milan, Gantikan Pioli Dengan Guardiola
- Mau Kejar Manchester City? Ini PR Manchester United
- Update Transfer The Big Six Premier League: Arsenal Paling Sibuk, Liverpool Adem Ayem
- Ruben Dias Diklaim Mirip Virgil van Dijk, Dari Sisi Mananya?
- Mereka yang Terpuruk Setelah Juara Premier League, Liverpool Bagaimana?
- 23 Skin Baru Fortnite Tema Sepak Bola, Dari Juventus, AC Milan Hingga Manchester City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United atau Manchester City? Ini Saran Gareth Barry untuk Jack Grealish
Liga Inggris 2 Februari 2021, 23:41 -
Prediksi Burnley vs Manchester City 4 Februari 2021
Liga Inggris 2 Februari 2021, 16:01 -
Rahasia Arsenal Bangkit Usai Terpuruk? Arteta: Lihat Saja Man City
Liga Inggris 2 Februari 2021, 10:30 -
Rencana Besar AC Milan, Gantikan Pioli Dengan Guardiola
Liga Italia 1 Februari 2021, 21:43 -
Mau Kejar Manchester City? Ini PR Manchester United
Liga Inggris 1 Februari 2021, 18:07
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39