Lingard: Wayne Rooney Kapten yang Hebat
Editor Bolanet | 20 Oktober 2015 00:06
Anda dapat mengatakan ia adalah pemain kelas dunia. Dia mencetak banyak gol, ia adalah kapten, ia memimpin tim, ia adalah panutan bagi para pemain muda, kata Lingard. Dia adalah kapten hebat. Saya berada di sampingnya sudah bertahun-tahun, imbuhnya.
Lingard, gelandang 22 tahun, merupakan pemain jebolan akademi MU sendiri. Setelah menjalani masa peminjaman di sejumlah klub, musim ini Lingard bertahan di Old Trafford.
Ketika MU menghadapi Everton akhir pekan kemarin (17/10), Lingard diberikan waktu bermain setengah babak menggantikan Juan Mata. Setelah penampilan pertamanya tersebut, Lingard akan terus berusaha mendapatkan tempat di tim utama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agar Menang Lawan Everton, Van Gaal Akui Harus Buang Depay
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 23:15 -
Gemilang Lawan Spurs, Crooks Sanjung Mignolet
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 21:52 -
Herrera Ingin Terus Bantu MU Raih Kemenangan
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 19:33 -
Nenek Falcao Kecam Jose Mourinho dan Van Gaal
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 19:14 -
Mata Senang Dengan Start Apik MU Kontra Everton
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39