Lingard: Pogba Bisa Bermain bersama MU
Editor Bolanet | 28 Februari 2016 17:05
Lingard yang saat ini berusia 23 tahun merupakan salah satu pemain muda didikan akademi MU yang sukses menembus tim utama. Pogba beserta dengan Ravel Morrison ada dalam satu tim bersama Lingard pada waktu itu.
Pogba akhirnya memilih hengkang pada 2012 ke Juventus. Di Turin, Pogba menunjukkan kapasitasnya sebagai gelandang papan atas meskipun kalah bersaing di MU.
Pogba dan Ravel masih mungkin bermain untuk United, kata Lingard pada Sky Sports. Mereka adalah para pemain yang memiliki talenta besar, lanjutnya.
Pogba sendiri setelah mengantarkan Juve juara Serie A musim lalu pernah dikaitkan dengan Old Trafford pada bursa transfer musim panas. Namun pemain 22 tahun ini masih terikat kontrak dengan Bianconeri hingga 2019. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Juve Tim Terkuat di Italia
Liga Italia 27 Februari 2016, 23:50 -
MU dan City Gigit Jari, Juve Tak Ingin Lepas Alex Sandro
Liga Inggris 27 Februari 2016, 23:40 -
Bonucci: Bayern Punya Kelemahan
Liga Champions 27 Februari 2016, 22:53 -
Perubahan Mental, Kunci Kebangkitan Juventus
Liga Italia 27 Februari 2016, 22:25 -
Bonucci: Bungkam Inter Kunci Menuju Scudetto
Liga Italia 27 Februari 2016, 21:26
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39