Lingard Kecewa MU Tersingkir Dari Liga Europa
Editor Bolanet | 19 Maret 2016 22:05
MU baru saja mendapat hasil imbang ketika bertemu dengan . Namun, pasukan Louis van Gaal tetap tersingkir dari dari panggung Eropa setelah kalah agregat 3-1.
Jelas kami kecewa, leg pertama membuat kami kesulitan dan menghadapi leg kedua kami tahu memiliki tugas berat, kata Lingard kepada MUTV.
Ketika kami mencetak gol pertama semua fans berada di belakang kami, dan momentum kami ada di sana. Kami mendominasi permainan dan menciptakan banyak peluang, tapi gol Coutinho sebelum babak pertama membunuh kami.
Setan Merah sendiri saat ini sedang berada di posisi enam di klasemen sementara Premier League. Pada akhir pekan ini mereka memiliki tugas berat dengan berkunjung ke markas rival sekotanya Manchester City.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertemu Jurgen Klopp di Liga Europa, Ini Reaksi Dortmund
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016, 23:29 -
Ini Yang Ada di Dalam Kepala Coutinho Sebelum Bobol De Gea
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016, 20:12 -
Hasil Drawing Perempat Final Liga Europa 2015-16
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016, 19:22 -
Data dan Fakta Premier League: Southampton vs Liverpool
Liga Inggris 18 Maret 2016, 17:13 -
Prediksi Southampton vs Liverpool 20 Maret 2016
Liga Inggris 18 Maret 2016, 16:59
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39