Lingard dan Van de Beek Bisa Susul Martial, Fans MU: Yang Satu Itu Kapan?!
Gia Yuda Pradana | 26 Januari 2022 11:41
Bola.net - Manchester United (MU) telah resmi melepas Anthony Martial ke Sevilla. Jesse Lingard dan Donny van de Beek kabarnya bisa menyusul pindah.
Lingard dan Van de Beek sama-sama dikaitkan dengan klub Inggris. Lingard diincar Newcastle, sedangkan Van de Beek dilirik Crystal Palace.
Fans MU kebanyakan tidak terlalu puas dengan manuver klub kesayangan mereka di bursa transfer Januari 2022. Sebab, MU belum ada tanda-tanda bakal mendatangkan pemain anyar, terutama di sektor tengah.
Selain itu, fans MU rata-rata juga menyinggung nama Mason Greenwood. Menurut mereka, daripada Martial, Lingard, atau Van de Beek, yang lebih pantas dilepas itu adalah Greenwood.
Simak cuitan-cuitan mereka di bawah ini.
Dari kasus ini...
Kalo bisa, Greenwood sekalian
Masa harus ngeliat kayu ijo terus?
Next!
Situasi Lingard
Kalo Lingard mau cabut, dahlah gosah ditahan-tahan
Tentang rumor Van de Beek ke Palace
Tanpa bermaksud mengecilkan Palace
VDB sendiri butuh main demi Piala Dunia
Capek banget liatnya
Tapi masa iya gada gantinya?
Padahal nih ya
Dia cocok tuh kayaknya
Haidara juga boleh
Tapi kalo liat situasi sejauh ini, siap-siap aja deh
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Anthony Martial Menuju Sevilla, Fans Manchester United Tidak Rela: Kenapa Dia?!
- Tutorial Membuat Fans Liverpool Terpancing dari Mbappe: Hakimi Bek Kanan Terbaik Dunia
- Vlahovic Menuju Juventus, 25 Januari 2022 Jadi Hari Patah Hati Fans Arsenal
- Tuntutan Buat 'Mr Instagram' Jesse Lingard: Tinggalkan Manchester United!
- Inilah Pesan Marcus Rashford untuk Anthony Martial yang Gabung Sevilla
- Kesal Dihalangi Terus, Jesse Lingard Marah ke Manchester United
- Transfer Resmi Premier League di Januari 2022: MU Berpisah dengan Anthony Martial
- Cabut dari Manchester United, Donny van de Beek Gabung Klub Inggris Ini?
- Foto-foto Anita Marcos, Striker Cantik Asal Spanyol
- Saliha Sahin, Pevoli Berparas Cantik dari Turki
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow, Manchester United Bakal Lepas Alex Telles?
Liga Inggris 25 Januari 2022, 22:14 -
AC Milan Gelar Negosiasi dengan MU untuk Transfer Eric Bailly
Liga Inggris 25 Januari 2022, 22:02 -
Cabut dari Manchester United, Donny van de Beek Gabung Klub Inggris Ini?
Liga Inggris 25 Januari 2022, 21:49 -
Newcastle Tempel Ketat MU untuk Transfer Jesse Lingard
Liga Inggris 25 Januari 2022, 21:14 -
Belum Tembus Tim Utama MU, Facundo Pellistri Diminta Tidak Patah Arang
Liga Inggris 25 Januari 2022, 20:08
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39