Lindelof Tak Sabar Main di Bawah Asuhan Mourinho
Ari Prayoga | 15 Juni 2017 01:50
Bola.net - - Bek muda Victor Lindelof mengaku sangat menantikan kesempatan bermain di klub barunya, Manchester United di bawah asuhan manajer Jose Mourinho.
United baru saja mengumumkan bahwa Lindelof telah menandatangani kontrak selama empat tahun mulai 1 Juli mendatang dengan opsi perpanjangan selama satu tahun.
Saya senang bisa bergabung dengan Manchester United. Saya sangat menikmati masa-masa di Benfica dan saya belajar banyak di sana, ujar Lindelof di laman resmi United.
Namun saya menantikan bermain di Premier League di Old Trafford dan untuk Jose Mourinho. Saya berambisi menjadi starter dan berkontribusi kepada upaya tim untuk memenangi lebih banyak trofi, lanjut bek 22 tahun itu.
Lindelof akan memulai debutnya bersama United dalam tur pramusim ke Amerika Serikat pertengahan Juli mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rambut Baru, Ada Aksara Tiongkok di Kepala Pogba
Bolatainment 14 Juni 2017, 20:57 -
Jadwal Lengkap Premier League Musim 2017/18
Liga Inggris 14 Juni 2017, 20:10 -
Arsenal Juga Ikut Tertarik Tampung Smalling
Liga Inggris 14 Juni 2017, 19:59 -
Lindelof Sudah Tiba di Manchester
Liga Inggris 14 Juni 2017, 17:43 -
Ke MU, Morata Diguyur Gaji Fantastis
Liga Inggris 14 Juni 2017, 17:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49 -
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40