'Lindelof Akan Brilian untuk Manchester United'
Rero Rivaldi | 21 Desember 2016 11:40
Bola.net - - Victor Lindelof akan menambah kekuatan skuat Manchester United yang sudah brilian sejauh ini, menurut mantan striker , Dean Saunders.
United kabarnya akan segera membeli Lindelof dengan harga 38 juta poundsterling, di mana presiden Benfica, Luis Filipe Vieira, disebut sudah berada di Inggris untuk membicarakan transfer sang pemain.
Sosok bek tengah berusia 22 tahun sudah membuat 47 penampilan untuk Benfica sejak bergabung dengan tim inti di 2013 dan Saunders percaya sang pemain merupakan salah satu penampil terbaik di Liga Champions musim ini.
Dia pemain top. Dia sudah menjadi salah satu pemain top di Liga Champions. Dia menarik perhatian, mampu membaca permainan dengan baik, dia cepat, dia hanya akan memberi nilai plus di skuat mereka. Mereka punya skuat yang brilian, tutur Saunders di Sky Sports.
Saunders sendiri mengaku sedikit khawatir dengan proses adaptasi yang mungkin nantinya harus dijalani oleh Lindelof.
Terkait kualitas Liga Portugal, ia menambahkan: Seperti Divisi Championship. Anda bermain melawan striker top dan kemudian beberapa striker biasa, dan kemudian striker top.
Di Premier League, anda akan bermain melawan Aguero, Mane, Sturridge, Sanchez, Giroud. Setiap pekan anda menghadapi striker kelas dunia dan jika anda membuat kesalahan dan otak anda tidak berpikir secepat mereka, anda akan kesulitan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Inilah Pemain yang Bisa Gantikan Carrick di MU
Liga Inggris 20 Desember 2016, 23:56 -
Fonte Akan Susul Lovren ke Liverpool?
Liga Inggris 20 Desember 2016, 18:30 -
Mendes Tiba di Manchester Lancarkan Transfer Lindelof
Liga Inggris 20 Desember 2016, 18:21 -
Neville Ingin Arsenal Yang Jadi Juara EPL Jika MU Gagal
Liga Inggris 20 Desember 2016, 17:59 -
Rakitic Marah, Manchester United Siap Menampung
Liga Inggris 20 Desember 2016, 15:20
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39