Lima Sampai Enam Klub Siap Tampung Bendtner
Editor Bolanet | 9 Juni 2013 22:42
- Striker , Nicklas Bendtner akan memutuskan masa depannya dalam beberapa minggu ke depan. Pihaknya mengaku bahwa saat ini ada lima sampai enam klub yang tengah meliriknya.
Penyerang asal tersebut menghabiskan musim 2012/2013 bersama dengan status pinjaman. Sempat moncer di awal-awal karirnya bersama The Gunners, pemain 25 tahun tersebut kalah bersaing menembus skuad inti. Sehingga klub lebih memilih untuk meminjamkannya.
Namun kini, beredar kabar bahwa Bendtner akan segera meninggalkan The Gunners. Keputusan tersebut menurut Bendtner telah disepakati oleh pihak Arsenal.
Saya saat ini berbicara dengan lima atau enam klub untuk transfer permanen, ujarnya.
Beberapa hal telah disepakati dengan Arsenal dan saya akan memutuskan klub mana yang akan saya saya pilih dalam dua minggu ke depan, kata Bendtner yang mencetak 43 gol dalam 157 penampilan bersama klub London utara itu. (ftb/gag)
Penyerang asal tersebut menghabiskan musim 2012/2013 bersama dengan status pinjaman. Sempat moncer di awal-awal karirnya bersama The Gunners, pemain 25 tahun tersebut kalah bersaing menembus skuad inti. Sehingga klub lebih memilih untuk meminjamkannya.
Namun kini, beredar kabar bahwa Bendtner akan segera meninggalkan The Gunners. Keputusan tersebut menurut Bendtner telah disepakati oleh pihak Arsenal.
Saya saat ini berbicara dengan lima atau enam klub untuk transfer permanen, ujarnya.
Beberapa hal telah disepakati dengan Arsenal dan saya akan memutuskan klub mana yang akan saya saya pilih dalam dua minggu ke depan, kata Bendtner yang mencetak 43 gol dalam 157 penampilan bersama klub London utara itu. (ftb/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Segera Dapatkan Talenta Muda Ceko
Liga Italia 8 Juni 2013, 16:35 -
Ayah Higuain: Juve dan Arsenal Kontak Anak Saya
Liga Spanyol 8 Juni 2013, 09:35 -
Juventus Ungguli Liverpool Untuk Tevez?
Liga Italia 8 Juni 2013, 04:30 -
Galliani: Saya Benci Jika Tevez ke Juventus
Liga Italia 7 Juni 2013, 16:10 -
Alasan Higuain Ingin Tinggalkan Madrid Terkuak
Liga Spanyol 7 Juni 2013, 14:08
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39