Lelucon Mourinho Soal Harga Torres
Editor Bolanet | 27 Agustus 2013 14:20
Dari sebelas nama yang dipilih Mou untuk mengisi starting eleven, tak ada satupun pemain yang berposisi sebagai striker. Romelu Lukaku duduk di bench sepanjang pertandingan, sedangkan Fernando Torres baru diturunkan setelah pertandingan berjalan satu jam.
Usai pertandingan, manajer asal Portugal ini mendapatkan pertanyaan mengenai alasannya untuk tidak menurunkan penyerang asal Spanyol berharga 50 juta Pounds tersebut sejak awal.
Mourinho dengan santainya menjawab pertanyaan tersebut dengan candaan.
Fernando mencetak gol yang dalam kemenangan tim di final Piala Europa. Jika dihitung, itu setara dengan beberapa juta Pounds. Dia juga membuat gol saat lawan Everton dan membantu Chelsea lolos ke Liga Champions, itu juga setara dengan sekian juta Pounds.
Jika kita menghitungnya kembali, harga Torres tidak sampai 50 juta Pounds. Mungkin hanya sekitar 20 juta lebih sedikit, jawab Mourinho dengan jenaka.
The Happy One kemudian menambahkan bahwa El Nino telah melakukan tugas yang dibebankan kepadanya dengan baik dalam pertandingan semalam.
Fernando selalu melakukan pekerjaannya. Hari ini dia melakukannya lagi, imbuh Mourinho. [initial]
(PA/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Saya Suka Melawan United
Liga Inggris 26 Agustus 2013, 23:09 -
Ribery Mengaku Sempat Diajak Mourinho ke Chelsea
Liga Champions 26 Agustus 2013, 22:00 -
Spurs Ingin Beli Juan Mata Dari Chelsea
Liga Inggris 26 Agustus 2013, 21:43 -
AVB Sindir Pembajakan Willian Oleh Chelsea
Liga Inggris 26 Agustus 2013, 20:16 -
Mourinho Akan Depak Satu Penyerang Demi Rooney
Liga Inggris 26 Agustus 2013, 18:15
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23