Leicester City Juga Inginkan Gabigol
Editor Bolanet | 10 Agustus 2016 05:14
Gabigol saat ini masih membela timnas Brasil yang bermain di Olimpiade Rio. Semua keputusan transfer sepertinya akan dibuat setelah perjalanan Brasil di pesta olahraga dunia itu selesai.
Menurut Gianluca Di Marzio, Leicester sudah menawarkan 27 juta euro kepada Santos. Harga itu lebih tinggi dua juta euro dari yang ditawarkan oleh Inter Milan.
Selama ini persaingan transfer Gabigol memang hanya ketat antara Juventus dan Inter Milan, dengan Barcelona yang terus mengamati perkembangan situasi. Namun masuknya Leicester bisa membuat harga Gabigol naik lagi.
Leicester sendiri mampu menawarkan Liga Champions kepada Gabigol musim depan. Mereka secara mengejutkan mampu menjadi juara Premier League musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schmeichel: Leicester Bukan Hanya Kante Seorang!
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 15:53 -
Schmeichel: Leicester City Masih Lapar Gelar Juara
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 15:44 -
Gabung Chelsea, Riyad Mahrez Temui Antonio Conte?
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 15:02 -
Wenger: Mahrez? Arsenal Punya Banyak Pemain
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 06:55 -
Season Preview 2016-2017: Leicester Tetap Tim Underdog
Editorial 9 Agustus 2016, 03:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23