Legenda Spurs: Kane Belum Selevel Ronaldo
Rero Rivaldi | 2 November 2017 10:30
Bola.net - - Sosok andalan , Harry Kane, masih belum layak disetarakan dengan bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, menurut David Ginola.
Perbandingan antara dua pemain tersebut semakin intens menjelang laga antara Spurs dan sang juara Eropa, yang berakhir dengan kemenangan 3-1 tuan rumah di Wembley semalam.
Ronaldo mencetak satu gol di laga tersebut, dan juga mencatatkan namanya di papan skor ketika kedua klub bermain di Bernabeu.
Namun demikian, Ginola mengaku tidak setuju dengan pendapat pihak yang mulai menyamakan sosok Kane dengan pengoleksi empat trofi Ballon d'Or, Ronaldo.
Anda tak bisa membandingkan Harry Kane dan Ronaldo, belum, tuturnya di talkSPORT.
Meski kita harus akui kualitas mereka tidak sama. Ronaldo punya kecepatan - saya tak bilang Harry Kane lamban, namun dia bukan pemain yang sama.
Kane sendiri tak mencetak gol kemenangan Spurs semalam. Dua gol tuan ruma diborong Dele Alli, sementara satu sisanya dibuat oleh Christian Eriksen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drama Barca dan Madrid: Benci untuk Mencinta
Open Play 1 November 2017, 17:25 -
Cole: Madrid Bisa Bikin Kane Jadi Striker Kelas Dunia
Liga Spanyol 1 November 2017, 16:15 -
Madrid Cuma Gemilang di UCL, Ini Penjelasan Marcelo
Liga Champions 1 November 2017, 15:55 -
Dani Alves Akui Hampir Gabung Liverpool
Liga Inggris 1 November 2017, 15:40 -
Zidane Buka Pintu untuk Premier League
Liga Spanyol 1 November 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39